Sebuah puisi sederhana berjudul Dunia Maya
Wajahnya hanya sebuah gambar di layar kaca
Geraknya hanya selintas juga tak nyata
Suaranya hanya sebaris kata-kata rekayasa
Tidak ada yang salah siapa
Bukan aku, kau, ataupun dia
Memang zaman sudah berbeda
Malu apabila masih sederhana
Aku hanya takut berbuah sia-sia
Dunia yang maya
By Youl Wib
Cirebon, 25 Februari 2013
Senin, 25 Februari 2013
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar
No SPAM No SARA!